King Koil Luncurkan Evos, Inovasi Terbaru Matras dengan Teknologi Personalisasi Tidur Berkualitas
JagatBisnis.id, Jakarta, 10 Oktober 2024 – Kondisi kasur yang tidak nyaman menyebabkan tidur terganggu dan kualitas istirahat menurun. Menyadari hal itu, saatnya Anda mempertimbangkan untuk menggunakan matras Evos by King Koil. Yaitu matras inovatif premium produksi King Koil yang dirancang untuk memberikan kenyamanan optimal dengan